BPBD Catat Karhutla di Riau Sudah Terjadi di 12 Kabupaten dan Kota

BPBD Catat Karhutla di Riau Sudah Terjadi di 12 Kabupaten dan Kota - GenPI.co RIAU
BPBD mencatat karhutla di Riau saat ini sudah terjadi di 12 kabupaten maupun kota. Potensi bencana kebakaran ini masih tinggi. (ANTARA FOTO/Nova Wahyudi/rwa/aa.)

Dia menyebut saat ini untuk kegiatan pemadaman melalui udara di Riau telah mendapatkan bantuan tiga unit helikopter water boombing.

“Kami masih perlu tambahan helikopter. Surat pengajuan sudah ditandatangani pak Gubernur,” ucapnya. (*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya