Kualitas Udara di Pekanbaru Buruk, Siswa Sekolah Dianjurkan Pakai Masker

Kualitas Udara di Pekanbaru Buruk, Siswa Sekolah Dianjurkan Pakai Masker - GenPI.co RIAU
Sejumlah sekolah menganjurkan para siswa memakai masker akibat kualitas udara di Pekanbaru yang tak sehat akibat dampak karhutla. (Foto: ANTARA/Annisa Firdausi)

Dari laman resmi BMKG pun menyebut kualitas udara Pekanbaru sempat berada pada level tak sehat dan menyentuh garis kuning.

“Kebakaran hutan dan lahan masih terus terjadi di Jambi dan Sumatera Selatan. Sedangkan arah anginnya menuju Riau,” ucapnya. (ant)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya