Harga Naik, Bulog Riau Distribusikan 150 Ton Beras ke Pasar

Harga Naik, Bulog Riau Distribusikan 150 Ton Beras ke Pasar - GenPI.co RIAU
Perum Bulog Riau Kepri mendistribusikan sebanyak 150 ton beras ke pasar tradisional untuk menekan kenaikan harganya. (Foto: babel.antaranews.com/Aprionis)

Menurut Basirun, harga beras yang cukup tinggi pada awal 2023 ini disebabkan karena belum masuk masa panen.

“Untuk stok aman sampai empat bulan ke depan. Semoga bisa menekan harga beras di tingkat konsumen,” ucapnya. (ant)

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya