Jembatan Mangkrak di Kampar, Syamsuar Minta Segera Diperbaiki

Jembatan Mangkrak di Kampar, Syamsuar Minta Segera Diperbaiki - GenPI.co RIAU
Gubernur Riau Syamsuar meminta supa Pemkab Kampar segera melakukan perbaikan jembatan penghubung desa. (Foto: media center Riau)

GenPI.co Riau - Gubernur Riau Syamsuar meminta supa Pemkab Kampar segera melakukan perbaikan jembatan penghubung Desa Sipungguk dengan Desa Salo Timur di Salo.

Jembatan tersebut selama ini mangkrak. Sedangkan warga setempat dirasa sudah lama mengidamkannya untuk menunjang aktivitas ekonomi.

 

BACA JUGA:  Atasi Inflasi Pangan, 20 Ribu Bibit Cabai Dibagikan ke Petani Kampar

Syamsuar

mengatakan jembatan tersebut seharusnya bisa digunakan oleh warga untuk aktivitas.

BACA JUGA:  Desa Tertinggal di Riau Banyak Ditemui di Kampar dan Meranti

“Masyarakat sudah lama mengidamkan jembatan tersebut bisa digunakan,” katanya dikutip dari media center Riau, Rabu (11/1).

Syamsuar mengungkapkan perbaikan jembatan nantinya memakai dana dari Pemprov Riau melalui bantuan keuangan.

BACA JUGA:  Konversi Bahan Bakar, Nelayan di Kampar Dapat Alat Konverter LPG

Sedangkan Pemkab Kampar nantinya bisa sebagai pelaksananya. Konsep ini pun telah disampaikan ke bupati Kampar.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya