Shin Tae-yong mengatakan untuk agenda hari pertama hanya diberikan latihan ringan di gym dan joging.
“Hari petama, pemain melakukan latihan ringan untuk mengetahui kondisi mereka,” ucapnya. (ant)
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News